Cara membuat Menu Buka tutup ( spoiler )

Bagi Sahabat Blogger yang sudah lama dalam dunia Blog pasti sudah tidak asing dan sudah lama tahu, jadi tutorial ini saya peruntukkan bagi sahabat blogger yang masih belum tahu, jadi ikuti  ikuti terus tutorial blog ini sampai akhir.Cara membuat Menu Buka tutup ( spoiler ) ini juga saya dapatkan dari blogwalking, tapi saya lupa namanya karena FD saya ilang dan file beserta sumbernya ada didalam situ...nantilah kalau Flashdisk saya dah ketemu baru saya cantumkan sumbernya.

Banyak cara yang bisa dilakukan untuk mempercantik tampilan Blog, salah satunya dengan cara membuat Menu Buka tutup.Jika sobat tertarik untuk membuat Menu Buka Tutup, langsung saja kita ke TKP

Cara Membuat Menu Buka Tutup Pada Blog



Untuk Membuat Menu Buka Tutup, sobat tinggal Copy paste Script dibawah ini kedalam gadget HTML sobat

<div><input style="font-family:Trebuchet MS; width:200px; border: 4px solid #FFFFFF;-moz-border-radius:20px; -webkit-border-radius:20px; margin:5px 0px 0px 0px; padding:5px; background:#000000; color:#00FF00;" onclick="if(this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')['show'].style.display != '') { this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')['show'].style.display = ''; this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')['hide'].style.display = 'none'; this.innerText = ''; this.value = 'Tutup'; } else { this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')['show'].style.display = 'none'; this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')['hide'].style.display = ''; this.innerText = ''; this.value ='Mau Lihat Lagi?'; }" name="button" type="button" value="Buka Saja Sob!!" /></div><div id="show" style="display: none; margin:10px; padding: 5px; width: 100%;">MASUKKAN LINK/SCRIPT/GAMBAR SOBAT DISINI</div><div id="hide"></div>
Keterangan :
Perhatikan yang saya berikan warna biru pada script diatas. Semua yang berwarna merah diatas bisa sobat ganti sesuai dengan keinginan sobat.
#FFFFFF, :#000000, :#00FF00 = ini adalah kode warna HTML, sobat bisa menggantinya dengan mencari kode warna lain pada mbah google.
Contoh Menu Buka Tutup bisa sobat lihat pada bagian sidebar dan header blog saya soabat.
Disana gunung, disini Gunung, Ditengah-tengahnya Pulau Sulawesi,penulisnya bingung, pembacanya juga lebih bingung, yang penting bisa saling berbagi...

Sampai disini dulu yaa postingannya kali ini sahabat blogger,semoga goresan saya bisa memberikan setetes manfaat . Sampai ketemu lagi dipostingan saya yang selanjutnya.
Assalamu Alaikum wr.wb 
http://hayardin-blog.blogspot.com/2012/03/cara-membuat-menu-buka-tutup-pada-blog.html

1 komentar: